|
PEKANBARUEXPRESS
|
![]() |
|||
| POPULAR YOUTUBE PILIHAN EDITOR | ||||
Penulis : vivanews
JAKARTA – Setiap tahun, harga kendaraan bermotor mengalami kenaikan. Penyesuaian dilakukan, karena ada perubahan tarif pajak dan harga komponen.
Umumnya, hal itu dilakukan pada awal tahun. Namun, tidak jarang perubahan banderol dilakukan lebih dari satu kali dalam kurun waktu 12 bulan. Seperti yang terjadi, usai lebaran 2019.
Dilansir vivanews.com, di beberapa laman resmi produsen motor, penyesuaian harga sudah mulai dilakukan. Yakni, pada sepeda motor Honda Forza 250, Honda Super Cub C125 dan Yamaha XMax.
Harga Emas Antam Longsor di Akhir Pekan, Cek Daftar Lengkapnya
Harga Ayam Potong di Pekanbaru Naik Drastis Tembus Rp37 Ribu per Kg
Sementara itu, hingga saat ini dealer mobil belum mengubah banderol produk yang mereka tawarkan. Salah satu tenaga penjual dealer Mitsubishi, Andri mengatakan, harga Xpander masih sama sejak pameran Indonesia Internasional Motor Show, yang digelar 25 April sampai 5 Mei lalu.
Namun, ia tak menampik adanya kabar soal naiknya harga jual untuk kendaraan bermotor roda empat. Faktornya yakni karena ada ubahan pada Bea Balik Nama.