'
ROKAN HILIR - Even Bakar Tongkang tinggal 24 hari lagi. Berbagai persiapan sedang dilakukan oleh seluruh stake holder agar even yang sempat ditiadakan selama tiga tahun akibat pandemi dapat berjalan dengan sukses.
Tim penyelenggara telah bekerja keras untuk memastikan segala hal terkait even Bakar Tongkang tidak ada kendala baik sebelum maupun sesudah event tersebut.
" Persiapan harus dilakukan secara intensif, mulai dari perencanaan detail acara, koordinasi dengan pihak terkait, hingga pengaturan logistik dan keamanan. Para peserta dan pengunjung juga diharapkan dapat menikmati even ini dengan aman dan nyaman setelah menantikan selama tiga tahun yang panjang," kata Wakil Bupati Rokan Hilir, Sulaiman Azhar saat memimpin rapat persiapan event ritual Bakar Tongkang diruang pertemuan lantai III kantor Bupati, Bagansiapiapi, Rokan Hilir, Kamis (8/6/2023).
Wakil Bupati yang didampingi Sekda, Fauzi Efrizal dalam rapat menyampaikan, seluruh panitia yang terdaftar dalam SK maupun yang diluarnya harus melakukan pengorganisasian yang teliti, mulai dari pemilihan lokasi Bazaar yang tepat, pusat hiburan dan keramaian, hingga pengaturan jadwal acara yang menarik. Selain itu, panitia juga harus berkoordinasi dengan pihak terkait, seperti kepolisian, TNI, GenPari dan komunitas lokal, untuk memastikan semua aspek terpenuhi dengan baik.
" Tim penyelenggara sangat berdedikasi dalam menghadirkan even Bakar Tongkang yang memukau dan memberikan pengalaman tak terlupakan bagi semua pengunjung yang datang baik dari dalam maupun dari luar negeri. Kalau bisa, tambahkan dengan kontes dan lomba yang mengedepankan kearifan lokal misalnya tanding main gasing," ujar Wabup.
Wabup mengungkapkan, bahwa even ritual Bakar Tongkang merupakan agenda pariwisata nasional, dan Menteri Pariwisata Sandiaga Uno rencananya akan hadir dalam acara tersebut. Untuk itu, kehadiran tamu dari Kementerian harus menjadi prioritas agar tidak terjadi kekurangan kamar saat mereka tiba.
Selain itu, Wabup juga mengingatkan kepada panitia untuk mendirikan posko Pusat Informasi. Hal ini penting karena seluruh elemen masyarakat dari dalam maupun luar negeri akan terbantu dengan adanya posko tersebut dalam mencari informasi terkait even Bakar Tongkang. Posko Pusat Informasi akan memberikan layanan yang komprehensif dan memastikan bahwa semua tamu memiliki akses mudah untuk mendapatkan informasi yang mereka butuhkan sepanjang acara berlangsung.
Sementara itu, perwakilan dari Multi Marga suku Tiong Hoa, Budi memaparkan, replika kapal tongkang sudah hampir siap 50%. Termasuk tenda akan didirikan pada sebelum hari H yang jatuh pada tanggal 4 Juli.
" Rundown dari Dinas Pariwisata Provinsi Riau telah disesuaikan dengan agenda kami. Kami akan saling berkomunikasi untuk menutupi kekurangan yang ada. Hal ini penting untuk memastikan bahwa setiap kegiatan dalam even Bakar Tongkang dapat berjalan sesuai rencana dan koordinasi yang baik antara pihak kami dan Dinas Pariwisata Provinsi Riau," kata Budi yang didampingi Ah Tong.
Pihak Multi Marga juga akan meminta bantuan Satpol PP untuk menertibkan pedagang yang berada di sekitar kelenteng. Hal ini penting mengingat bahwa area sekitar lokasi tersebut akan menjadi pusat keramaian di mana banyak orang akan melakukan kegiatan sembahyang di kelenteng.
Rapat persiapan event ritual Bakar Tongkang dihadiri Kadis DLH, Perhubungan, Disperindag, Kakan Satpol PP, GanPari, Tokoh Masyarakat suku Tiong Hoa, Imigrasi dan Kepolisian serta TNI. *
![]() |
Warga Komplek Akhirnya Pasang Kawat Berduri Minggu, 1 Oktober 2023 | 21:45:18 WIB |
![]() |
Industri Hulu Migas Dukung Program Inisiatif Rendah Karbon Jumat, 29 September 2023 | 19:25:00 WIB |
![]() |
Tim Pengmas dan Mahasiswa KKN FKp Unri Membantu Penggunaan Aplikasi DEM di Perawang Jumat, 29 September 2023 | 11:56:00 WIB |
![]() |
Hendry Ch. Bangun Terpilih Ketua Umum, Setelah Bersaing Ketat dengan Petahana Atal S Depari Rabu, 27 September 2023 | 07:44:00 WIB |
![]() |
PHR Edukasi Pelajar di Minas Berkendara Aman dan Selamat Selasa, 26 September 2023 | 14:56:00 WIB |
![]() |
Demi Investasi Tiongkok, Bahlil Berambisi Menggusur Warga Pulau Rempang Selasa, 26 September 2023 | 12:14:00 WIB |
![]() |
Pertamina Hulu Rokan Raih Penghargaan Bergengsi di IOG 2023 Jumat, 22 September 2023 | 18:37:39 WIB |
![]() |
Erick Thohir Angkat Purnawirawan TNI Jadi Komisaris Baru Pertamina Jumat, 22 September 2023 | 18:12:37 WIB |
![]() |
Rupiah Macet di Rp15.375 saat Mayoritas Mata Uang Asia Perkasa Jumat, 22 September 2023 | 18:05:24 WIB |
![]() |
Penuhi Standar Berkelanjutan, PT. Andika Permata Sawit Lestari Raih Sertifikat ISPO Jumat, 22 September 2023 | 17:42:42 WIB |
![]() |
Demi Investasi Tiongkok, Bahlil Berambisi Menggusur Warga Pulau Rempang Selasa, 26 September 2023 | 12:14:00 WIB |
![]() |
Pertamina Hulu Rokan Raih Penghargaan Bergengsi di IOG 2023 Jumat, 22 September 2023 | 18:37:39 WIB |
![]() |
Erick Thohir Angkat Purnawirawan TNI Jadi Komisaris Baru Pertamina Jumat, 22 September 2023 | 18:12:37 WIB |
![]() |
Rupiah Macet di Rp15.375 saat Mayoritas Mata Uang Asia Perkasa Jumat, 22 September 2023 | 18:05:24 WIB |
![]() |
Penuhi Standar Berkelanjutan, PT. Andika Permata Sawit Lestari Raih Sertifikat ISPO Jumat, 22 September 2023 | 17:42:42 WIB |
![]() |
Bernilai Rp57,7 Miliar, Aset Bandar Judi Online dari Rubicon hingga Hammer Disita Polisi Jumat, 22 September 2023 | 13:02:00 WIB |
![]() |
Pekerja Jaringan Kabel Wifi Diusir Warga Perumahan Kamis, 21 September 2023 | 23:02:44 WIB |
![]() |
Menuju Zero Emission, PHR Teken MOU Rencana Pemanfaatan Gas Suar Kamis, 21 September 2023 | 15:18:00 WIB |
![]() |
600 Gram Penyelundupan Sabu di Kargo Bandara SSK II Berhasil Digagalkan Kamis, 21 September 2023 | 15:05:00 WIB |
![]() |
Harga Bokar di Riau, Per 21 September 2023 Stabil Kamis, 21 September 2023 | 14:59:00 WIB |
![]() |
![]() |
![]() |
![]() |
![]() |
Anis Fauzan SH, Merangkai Ikatan Batin, Pilih Maju di Dapil Daerah Kelahiran Senin, 26 Juni 2023 | 19:23:05 WIB |
![]() |
Jangan Mundurkan Demokrasi Hanya karena Kepentingan Partai PDIP Minggu, 4 Juni 2023 | 11:20:00 WIB |
![]() |
Ade Armando Bikin Sensasi, Sebut Ada Umat Islam tak Percaya Babi Haram Kamis, 18 Mei 2023 | 10:00:00 WIB |
![]() |
Ketum Gerindra Prabowo Subianto Tak Larang Sandiaga Uno Gabung PPP Rabu, 5 April 2023 | 19:33:13 WIB |
![]() |
Ketum Demokrat Deklarasikan Prabowo Subianto Sebagai Bakal Capres Hari Ini Kamis, 21 September 2023 | 09:49:09 WIB |
![]() |
545 Daerah Terancam tak Miliki Pemimpin Kamis, 21 September 2023 | 09:41:59 WIB |
![]() |
Ketua dan Wakil Ketua DPRD Bengkalis Direkomendasikan Dicopot Rabu, 20 September 2023 | 20:00:00 WIB |
![]() |
Partai Demokrat Resmi Merapat ke Koalisi Indonesia Maju Dukung Prabowo di Pilpres 2024 Minggu, 17 September 2023 | 23:05:26 WIB |
![]() |
Industri Hulu Migas Dukung Program Inisiatif Rendah Karbon Jumat, 29 September 2023 | 19:25:00 WIB |
![]() |
PHR Edukasi Pelajar di Minas Berkendara Aman dan Selamat Selasa, 26 September 2023 | 14:56:00 WIB |
![]() |
Pertamina Hulu Rokan Raih Penghargaan Bergengsi di IOG 2023 Jumat, 22 September 2023 | 18:37:39 WIB |
![]() |
Erick Thohir Angkat Purnawirawan TNI Jadi Komisaris Baru Pertamina Jumat, 22 September 2023 | 18:12:37 WIB |
![]() |
Bernilai Rp57,7 Miliar, Aset Bandar Judi Online dari Rubicon hingga Hammer Disita Polisi Jumat, 22 September 2023 | 13:02:00 WIB |
![]() |
600 Gram Penyelundupan Sabu di Kargo Bandara SSK II Berhasil Digagalkan Kamis, 21 September 2023 | 15:05:00 WIB |
![]() |
Tujuh Dosen UIN Suska Riau Bantah Pernyataan Rektor Rabu, 20 September 2023 | 20:00:00 WIB |
![]() |
Walhi Sindir Hakim Mahkamah Agung 'Baik Hati' Rabu, 20 September 2023 | 18:03:42 WIB |
![]() |
Hendry Ch. Bangun Terpilih Ketua Umum, Setelah Bersaing Ketat dengan Petahana Atal S Depari Rabu, 27 September 2023 | 07:44:00 WIB |
![]() |
PWI Riau Boyong 114 Wartawan ke Kongres PWI XXI di Bandung Kamis, 21 September 2023 | 08:11:39 WIB |
![]() |
Warga Masih Menolak, Pendaftaran Relokasi Rempang Diperpanjang Rabu, 20 September 2023 | 15:10:00 WIB |
![]() |
Kemensetneg dan Setkab Buka Seleksi Calon PPPK 2023 Rabu, 20 September 2023 | 14:24:00 WIB |
![]() |
Patahan Rangka eSAF Motor Honda Menjadi Perbincangan, AHM Sedang Lakukan Investigasi Rabu, 23 Agustus 2023 | 20:00:17 WIB |
![]() |
Astra Honda Motor Belum Mau Lakukan Recall Rabu, 23 Agustus 2023 | 19:49:24 WIB |
![]() |
Selamat Jalan Marco Simoncelli si Gladiator Lintasan Minggu, 13 Agustus 2023 | 19:59:18 WIB |
![]() |
Daihatsu Belum Pasarkan Mobil Listrik Jumat, 7 Juli 2023 | 20:12:00 WIB |
![]() |
Warga Komplek Akhirnya Pasang Kawat Berduri Minggu, 1 Oktober 2023 | 21:45:18 WIB |
![]() |
Tim Pengmas dan Mahasiswa KKN FKp Unri Membantu Penggunaan Aplikasi DEM di Perawang Jumat, 29 September 2023 | 11:56:00 WIB |
![]() |
Pekerja Jaringan Kabel Wifi Diusir Warga Perumahan Kamis, 21 September 2023 | 23:02:44 WIB |
![]() |
Penerimaan PPPK 2023 di Pemko Pekanbaru, Ada 707 Formasi yang Dibuka Rabu, 20 September 2023 | 07:29:00 WIB |
![]() |
Bupati Zukri Buka Turnamen Simpang Beringin Cup 2023 Minggu, 17 September 2023 | 15:02:00 WIB |
![]() |
10 Tips Aman Meninggalkan Rumah Minggu, 9 April 2023 | 13:16:17 WIB |
![]() |
Nyeri Tubuh, Bisa Sinyal Gejala Kolesterol Tinggi Sabtu, 7 Januari 2023 | 20:56:54 WIB |
![]() |
Besok, Gubernur Riau Rencanakan Buka Bimtek SMSI Riau Terkait Pergubri 19 Tahun 2021 Rabu, 30 November 2022 | 19:41:23 WIB |
![]() |
Anak Kecanduan Game Online? Ini Solusinya Jumat, 4 November 2022 | 20:42:29 WIB |
![]() |
![]() |
![]() |
![]() |
ROKAN HILIR - Even Bakar Tongkang tinggal 24 hari lagi. Berbagai persiapan sedang dilakukan oleh seluruh stake holder agar even yang sempat ditiadakan selama tiga tahun akibat pandemi dapat berjalan dengan sukses.
Tim penyelenggara telah bekerja keras untuk memastikan segala hal terkait even Bakar Tongkang tidak ada kendala baik sebelum maupun sesudah event tersebut.
" Persiapan harus dilakukan secara intensif, mulai dari perencanaan detail acara, koordinasi dengan pihak terkait, hingga pengaturan logistik dan keamanan. Para peserta dan pengunjung juga diharapkan dapat menikmati even ini dengan aman dan nyaman setelah menantikan selama tiga tahun yang panjang," kata Wakil Bupati Rokan Hilir, Sulaiman Azhar saat memimpin rapat persiapan event ritual Bakar Tongkang diruang pertemuan lantai III kantor Bupati, Bagansiapiapi, Rokan Hilir, Kamis (8/6/2023).
Wakil Bupati yang didampingi Sekda, Fauzi Efrizal dalam rapat menyampaikan, seluruh panitia yang terdaftar dalam SK maupun yang diluarnya harus melakukan pengorganisasian yang teliti, mulai dari pemilihan lokasi Bazaar yang tepat, pusat hiburan dan keramaian, hingga pengaturan jadwal acara yang menarik. Selain itu, panitia juga harus berkoordinasi dengan pihak terkait, seperti kepolisian, TNI, GenPari dan komunitas lokal, untuk memastikan semua aspek terpenuhi dengan baik.
" Tim penyelenggara sangat berdedikasi dalam menghadirkan even Bakar Tongkang yang memukau dan memberikan pengalaman tak terlupakan bagi semua pengunjung yang datang baik dari dalam maupun dari luar negeri. Kalau bisa, tambahkan dengan kontes dan lomba yang mengedepankan kearifan lokal misalnya tanding main gasing," ujar Wabup.
Wabup mengungkapkan, bahwa even ritual Bakar Tongkang merupakan agenda pariwisata nasional, dan Menteri Pariwisata Sandiaga Uno rencananya akan hadir dalam acara tersebut. Untuk itu, kehadiran tamu dari Kementerian harus menjadi prioritas agar tidak terjadi kekurangan kamar saat mereka tiba.
Selain itu, Wabup juga mengingatkan kepada panitia untuk mendirikan posko Pusat Informasi. Hal ini penting karena seluruh elemen masyarakat dari dalam maupun luar negeri akan terbantu dengan adanya posko tersebut dalam mencari informasi terkait even Bakar Tongkang. Posko Pusat Informasi akan memberikan layanan yang komprehensif dan memastikan bahwa semua tamu memiliki akses mudah untuk mendapatkan informasi yang mereka butuhkan sepanjang acara berlangsung.
Sementara itu, perwakilan dari Multi Marga suku Tiong Hoa, Budi memaparkan, replika kapal tongkang sudah hampir siap 50%. Termasuk tenda akan didirikan pada sebelum hari H yang jatuh pada tanggal 4 Juli.
" Rundown dari Dinas Pariwisata Provinsi Riau telah disesuaikan dengan agenda kami. Kami akan saling berkomunikasi untuk menutupi kekurangan yang ada. Hal ini penting untuk memastikan bahwa setiap kegiatan dalam even Bakar Tongkang dapat berjalan sesuai rencana dan koordinasi yang baik antara pihak kami dan Dinas Pariwisata Provinsi Riau," kata Budi yang didampingi Ah Tong.
Pihak Multi Marga juga akan meminta bantuan Satpol PP untuk menertibkan pedagang yang berada di sekitar kelenteng. Hal ini penting mengingat bahwa area sekitar lokasi tersebut akan menjadi pusat keramaian di mana banyak orang akan melakukan kegiatan sembahyang di kelenteng.
Rapat persiapan event ritual Bakar Tongkang dihadiri Kadis DLH, Perhubungan, Disperindag, Kakan Satpol PP, GanPari, Tokoh Masyarakat suku Tiong Hoa, Imigrasi dan Kepolisian serta TNI. *
Persatuan Wartawan Indonesia (PWI), organisasi wartawan tertua dan terbesar di Republik ini,.
Berkat tata kelola yang baik, kebun dan pabrik minyak kelapa sawit (PMKS) Sontang PT. Andika.
Subdit V Siber Polda Riau membongkar jaringan bandar judi online di Pekanbaru. Tak main-main,.